Buku Pedoman Monitoring Ikan Terubuk (download)
Ikan terubuk (Tenualosa spp.) merupakan jenis ikan yang dilindungi secara terbatas menurut waktu, yaitu dilindungi dari bulan agustus sampai dengan november setiap tahunnya. ikan tersebut adalah ikan endemis di Perairan Bengkalis Riau dan dimanfaatkan oleh nelayan terutama telurnya. Ikan terubuk merupakan sumberdaya ikan yang dapat diperbaharui, apabila dimanfaatkan secara lestari maka dapat menjadi sumber pendapatan bagi generasi saat ini dan generasi yang akan datang.
Rabu, 03 Februari 2016
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar: